-->

Laptop MSI CR460 Jos Spek dan Performa

HELLO FLEN - Kali ini saya akan berbagi informasi mengenai Laptop MSI CR460 Jos Spek dan Performa. Beberapa orang mungkin tidak akan familiar dengan laptop yang satu ini, laptop besutan dari Micro-Star Internasional (MSI) ini mempunyai spek atau spesifikasi yang sangat menakjubkan dan meyakinkan, karena dilihat dari segi tampilan yang sederhana, laptop ini memiliki kualitas yang sangat cocok untuk programming, gaming, esign, dan lain-lain.

Laptop MSI CR460 Jos Spek dan Performa - www.helloflen.com

Laptop MSI CR460 merupakan laptop tipe mid-specifications namun dibalik itu, laptop ini memiliki performa yang cukup mantap untuk digunakan baik halnya dalam bermain game online, multimedia, pemograman, dan juga browsing. 

MSI CR460 ini juga, tidak kalah dengan laptop yang bertipe spesifikasi high atau high-specifications. Untuk spesifikasi selebihnya, berikut ada dibawah ini:


Spesifikasi MSI CR460

Prosesor Intel Prentium B950 Processor (2.10 GHz)
Sistem Opersi Windows 7 Ultimate – 32bit
Memori RAM 2GB - DDR3, 1333MHz
Ukuran Layar 14 inch HD (1366×768) LED backlight
Kartu Grafis / VGA Intel HD Graphics Family
Port Output Video 1 x HDMI, 1 x VGA
Penyimpan Hard Disk 500GB SATA 5400rpm
Optical Disk Drive DVD Super Multi
Interfaces Card Reader mendukung SD/MMC/MS/XD/SDHC/SDXC, 1x
HDMI, 2x USB 2.0, 1x USB 3.0 (pilihan)
SIstem Sound : SRS PC Sound
Koneksitas 802.11 b/g/n WLAN, Bluetooth 3.0(optional), 1x Gigabit LAN
Webcam HD (30fps@720p)
Baterai 6-Cell Li-Ion(4400mAH)
Dimensi (P x L x T) 344.4mm x 221mm x 28 mm
Berat 2.2Kg (termasuk baterai)
Fitur Lainnya S- Bar, EasyViewer, EasyFace

Cukup meyakinkan bukan? Untuk mendapatkan Laptop MSI CR460 ini juga, harganya pun lumayan cukup murah untuk uang kantong saku Anda, dengan harga kisaran 4 Jutaan. Sekian informasi techno mengenai Laptop MSI CR460 Jos Spek dan Performa semoga bermanfaat.

Klik untuk berkomentar